MIRACLE COMMUNITY: Saat Teduh Jumat, 27 April 2012

Translate

Kamis, 26 April 2012

Saat Teduh Jumat, 27 April 2012

KEHADIRAN ALLAH
DALAM KEBERSAMAAN KOMUNITAS


Pernahkan kita berfikir mengapa kisah persembahan Ananias dan Safira ditaruh di tengah kegerakan besar yang sedang terjadi pada saat itu? Tidak ada kebangunan rohani tanpa ada pengorbanan, kita tidak boleh memandang enteng dan menganggap negative ketika seorang pendeta berbicara tentang uang/persembahan, kiranya kisah ini menolong kita benar dalam pemberian kita.
  1. Berikan pendapat Anda!, Mengapa masalah persembahan dibahas di tengah kegerakan (ayat 1-11)  Apa penyebab Ananias dan Safira mati? (ayat 2-4, 9-10)                _________________________________________________________________________        _________________________________________________________________________    
     2.  Seberapa rindukah anda melihat kisah Anannias dan Safira dapat terjadi kembali?      
          _________________________________________________________________________
          _________________________________________________________________________
                   
     3.  Apa yang terjadi setelah peristiwa itu? (ayat 11-16) 
          _________________________________________________________________________
          _________________________________________________________________________

          
Pokok doa hari ini : 
Doakan agar hal-hal yang pernah terjadi akan terjadi kembali dalan komunitas kita.

Akan terjadi pada hari-hari terakhir--demikianlah firman Allah--bahwa Aku akan mencurahkan Roh-Ku ke atas semua manusia; maka anak-anakmu laki-laki dan perempuan akan bernubuat, dan teruna-terunamu akan mendapat penglihatan-penglihatan, dan orang-orangmu yang tua akan mendapat mimpi.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar